Recent Posts :

Ayo Kita Sambut Dan Sukseskan
Gerakan Tagar "2019 GANTI PRESIDEN"
Mari Selamatkan NKRI Tercinta Ini
Dari Makar Jahat Kaum Sepilis Atheis
Serta Intervensi Asing Dan Aseng

Agrowisata Turi, Yogyakarta

Lokasi wisata yang satu ini layak untuk anda kunjungi, udara yang sejuk, bersih nyaman membuat lokasi ini ramai dukunjungi wisatawan yang ingin refreshing menghilangkan keletihan dan panasnya kota. Agrowisata turi terkenal lantaran salah satunya adalah salak pondohnya. Pohon salak pndoh yang menyerupai pohon kelapa sawit, banyak rapi dan rimbun menambah enak pemandangan mata kita.

Fasilitas:
  • Kita dapat mengelilingi kebun salak pondoh didampingi oleh pemandu wisata, selain menikmati hawa yang sejuk dan keindahan pemandangan kita pun dapat menikmati segar dan manisnya salak pndoh yang langsung di petik dari pohonnya(40 menit).
  • Selain kebun salak, dilokasi ini juga menyediakan kolam renang, kolam pemancingan, perahu dayung di kolam dan taman bermain untuk anak-anak.
  • Di tempat ini belum ada penginapan yang reprentatif, tetapi anda dapat mencari hotel di dekat lokasi ini. 

Harga Tiket:

Harga tiket untuk mengelilingi kebun saja di patok 5000 rupiah, sedangkan apabila anda ingin memetik dan menikmati salak dikenakan biaya 15.000 rupiah saja.


Lokasi:

Terletak di dusun Gadung, Desa Kebunkerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Sekitar 25 km dari pusat kota Yogyakarta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar